101 Masalah Malware & Penanganannya - FERI SULIANTA'S NEWS REPORT

FERI SULIANTA'S NEWS REPORT

Feri Sulianta's News Relay Berita terkini seputar edukasi hiburan gaya hidup teknologi kesehatan hobi sosial manzone

test banner

Breaking

Post Top Ad

Responsive Ads Here

Senin, 08 Maret 2010

101 Masalah Malware & Penanganannya






Virus, Spyware, Trojan Horse, dan Worm atau dikenal dengan Malware adalah serangkaian masalah perangkat lunak yang mampu memporak-porandakan kegiatan Anda dalam berkomputer.

Melalui buku ini akan dikupas tuntas perihal problem, perilaku , karakteristik, cara penanganan sampai ke akar-akarnya, dan cara meningkatkan keahlian Anda perihal si malware ini.

Buku ini akan memaparkan secara lengkap dan efektif perihal aksi, contoh, pencegahan, dan removal method untuk setlap Jenis malware.

Semoga keberadaan buku ini dapat memberikan pengetahuan menyeluruh kepada pembaca secara jelas, efisien, dan efektif perihal program perusak, sehingga pembaca bisa membuat pencegahan dan mampu menangani masalah malware sendiri.


Judul 101 Masalah Malware & Penanganannya
No. ISBN 9789792913033
Penulis Feri Sulianta
Penerbit Andi Publisher
Tanggal terbit Maret - 2010
Jumlah Halaman 134
Berat Buku -
Jenis Cover Soft Cover
Dimensi(L x P) 160x230mm
Kategori Arsitektur Komputer
Bonus -
Text Bahasa Indonesia ·

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.

Post Top Ad

Responsive Ads Here