Aplikasi Interaktif dengan Adobe Captivate - FERI SULIANTA'S NEWS REPORT

FERI SULIANTA'S NEWS REPORT

Feri Sulianta's News Relay Berita terkini seputar edukasi hiburan gaya hidup teknologi kesehatan hobi sosial manzone

test banner

Breaking

Post Top Ad

Responsive Ads Here

Senin, 21 Oktober 2013

Aplikasi Interaktif dengan Adobe Captivate

Aplikasi Interaktif dengan Adobe Captivate

Posted on 21 September 2013 by Feri 

Sinopsis
Adobe Captivate, satu dari aplikasi besutan Adobe Systems Incorporated merupakan aplikasi paling handal dalam membangun konten pembelajaran multimedia atau CBT (Computer Base Training /Testing) interaktif, kaya fitur dan mudah digunakan.
Anda dapat menggunakan Adobe Captivate untuk pembuatan:
  • Aplikasi tutorial
  • Materi uji atau exam multimedia
  • Permainan kreatif yang mengasah keterampilan berpikir
  • Kuis interaktif
  • Matching games
  • Sarana dan media berpromosi
  • Menjualnya dalam kemasan CD atau DVD
  • Aplikasi e-Learning diakses melalui ragam media
Masih banyak keunggulan dan kemampuan Adobe Captivate untuk menciptakan berbagai aplikasi interaktif nan kreatif, tanpa harus memiliki kemampuan pemrograman. Buku ini akan mengungkapkan pada Anda rahasianya!
No. Id. Elex : 121131998
ISBN / EAN : 9786020223230 / 9786020223230
Jumlah Halaman : 132
Berat Buku : 180 gram
Dimensi( pxl ) : 210 mm x 140 mm
Published Date : Rabu, 9 Oktober 2013
Harga: Rp 34.800

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.

Post Top Ad

Responsive Ads Here